Postingan

Menampilkan postingan dari 2016

Beringin

Beringin Beringin (Ficus benjamina dan beberapa jenis (genus) Ficus lain dari suku ara-araan atau Moraceae), yang disebut juga waringin atau (agak keliru) ara (ki ara, ki berarti “pohon”), dikenal sebagai tumbuhan pekarangan dan tumbuhan hias pot. Pemulia telah mengembangkan beringin berdaun loreng (variegata) yang populer sebagai tanaman hias ruangan. Beringin juga sering digunakan sebagai objek bonsai. Beringin sangat akrab dengan budaya asli Indonesia. Tumbuhan berbentuk pohon besar ini sering kali dianggap suci dan melindungi penduduk setempat. Sesaji sering diberikan di bawah pohon beringin yang telah tua dan berukuran besar karena dianggap sebagai tempat kekuatan magis berkumpul. Beberapa orang menganggap tempat di sekitar pohon beringin adalah tempat yang “angker” dan perlu dijauhi.nilai filosofi yang bisa kita ambil baik untuk pribadi sebagai manusia ataupun nilai bagi negara dan untuk itulah mengapa pohon ini dijadikan sebagai banyak simbol di negara kita ini. Pertama...

Bambu

Bambu Bambu   adalah tanaman jenis rumput-rumputan dengan rongga dan ruas di batangnya.   Bambu   memiliki banyak tipe. Nama lain daribambu   adalah buluh, aur, dan eru. Pertumbuhan bambu baru terlihat secara signifikan setelah empat tahun, dengan akar-akarnya yang juga tumbuh subur. Pada tahun kelima, setelah pertumbuhan akarnya selesai, barulah batang bambu akan muncul.Tumbuh menjulang ke langit. Proses kehidupan pohon bambu mengandung arti filosofis buat manusia, yakni betapa fondasi yang kuat sangat diperlukan. Menurut klasifikasinya, bambu tergolong tanaman rumput. Namun, bambu adalah rumput spektakuler. Tingginya bisa terentang dari 30 cm hingga 30 meter. Bambu sebuah tanaman rumput yang unik. Nah, inilah pelajarannya. Meskipun berlatar tanaman rumput, bambu menjadi beda lantaran karakternya.Kegunaan dan cara bambu mengekspresikan diri, menjadikannya tanaman rumput yang berbeda. Dalam kehidupan pun latar belakang, kita sebenarnya bukanlah penentu, melai...

Sepatu

Sepatu Sepatu adalah suatu jenis alas kaki (footwear) yang biasanya terdiri bagian-bagian sol, hak, kap, tali, dan lidah. Biasanya juga terbuat dari kanvas atau kulit yang menutupi semua bagian mulai dari jari jemari, punggung kaki hingga bagian tumit. Bentuknya tak persis sama namun serasi. Kita diciptakan di dunia untuk hidup berpasangan, ada yg tinggi, rendah, cantik, tampan tapi tidak ada yang persis sama namun orang menilainya serasi.  Saat berjalan tak pernah kompak tapi tujuannya sama. Kadang untuk mencapai tujuan dengan pasangan kita tidak selalu sama tetapi tetap harus mengkomunikasi maksud dan keinginan dari pasangan kita sehingga dapat tercapai tujuan dan caita-cita kita. Jangan egois itulah kunci dari ke kompakan. Tak pernah ganti posisi, namun saling melengkapi. Ibarat sepatu dia akan setia dengan posisinya tidak mungkin yang sebelah kiri menjadi sebelah kanan begitupun sebaliknya. Inilah kehidupan di dunia dengan pasangan masing-masing mereka saling melengkapi ...

Bintang

Bintang Bintang merupakan benda langit yang memancarkan cahayanya sendiri. Menurut ilmu astronomi, definisi bintang adalah semua benda massif (bermassa antara 0,08 hingga 200 kali massa matahari) yang sedang atau pernah melakukan pembangkitan energi melalui fusi nuklir. Seluruh kemampuan dan nyawanya digunakan untuk menghasilkan dan menjaga nyala terangnya. Cahaya terang itu bukan untuk menunjukkan dan menyombongkan eksistensinya, tetapi cahaya itu digunakan untuk menyinari semua yang ada di dekatnya. Meski situasi yang dia hadapi adalah gelap, dingin, dan sesak di luar sana, tetap bertahan. Bila sendiri, cahaya yang dihasilkan terlihat amat kontras dan jelas untuk menunjukkan ketegaran hati dan ciri khas uniknya. Bila bersama-sama, ia tak arogan, tetapi mampu menyatu dan memperlihatkan sesuatu yang bahkan lebih indah dari sebuah nyala bintang tunggal, yaitu rasi bintang dan galaksi jauh, ia adalah sebuah hal indah yang menarik hati tiap insan yang menatap, menjadi lambang impi...

Matahari

Matahari Matahari atau Surya adalah bintang di pusat Tata Surya. Bentuknya nyaris bulat dan terdiri dari plasma panas bercampur medan magnet.[12][13] Diameternya sekitar 1.392.684 km,[5] kira-kira 109 kali diameter Bumi, dan massanya (sekitar 2×1030 kilogram, 330.000 kali massa Bumi) mewakili kurang lebih 99,86 % massa total Tata Surya. Secara kimiawi, sekira tiga perempat massa Matahari terdiri dari hidrogen, sedangkan sisanya didominasi helium. Sisa massa tersebut (1,69%, setara dengan 5.629 kali massa Bumi) terdiri dari elemen-elemen berat seperti oksigen, karbon, neon, besi, dan lain-lain. Matahari terbentuk sekitar 4,6 miliar tahun yang lalu akibat peluruhan gravitasi suatu wilayah di dalam sebuah awan molekul besar. Sebagian besar materi berkumpul di tengah, sementara sisanya memimpih menjadi cakram beredar yang kelak menjadi Tata Surya. Massa pusatnya semakin panas dan padat dan akhirnya memulai fusi termonuklir di intinya. Diduga bahwa hampir semua bintang lain terbentuk...

Filosofi warna putih

Filosofi warna putih Warna adalah spektrum tertentu yang terdapat di dalam suatu cahaya sempurna (berwarna putih). Identitas suatu warna ditentukan panjang gelombang cahaya tersebut. Sebagai contoh warna biru memiliki panjang gelombang 460 nanometer. Panjang gelombang warna yang masih bisa ditangkap mata manusia berkisar antara 380-780 nanometer. Putih telah diterima secara umum sebagai standar warna kertas dalam alat tulis. Karena itu putih dipakai oleh pencetak untuk menentukan bidang yang tidak dikenai tinta. Dalam membuat karya seni rupa, seniman biasanya mencampur putih dengan warna lain untuk mendapat warna-warna yang disebut warna pastel, walaupun tidak begitu tepat sebab tidak seluruh batangan pastel menghasilkan warna-warna tersebut. Selain itu dalam penggunaan pastel atau akrilik, putih yang ditimpakan secara kuat di atas warna yang telah kering akan menghasilkan efek kilatan cahaya.. Secara psikologis, pengaruh putih bisa bermacam-macam. Hal ini dipengaruhi terutama...

Filosofi warna hitam

Filosofi warna hitam Warna adalah spektrum tertentu yang terdapat di dalam suatu cahaya sempurna (berwarna putih). Identitas suatu warna ditentukan panjang gelombang cahaya tersebut. Sebagai contoh warna biru memiliki panjang gelombang 460 nanometer. Panjang gelombang warna yang masih bisa ditangkap mata manusia berkisar antara 380-780 nanometer. Dalam peralatan optis, warna bisa pula berarti interpretasi otak terhadap campuran tiga warna primer cahaya: merah, hijau, biru yang digabungkan dalam komposisi tertentu. Misalnya pencampuran 100% merah, 0% hijau, dan 100% biru akan menghasilkan interpretasi warna magenta. Dalam seni rupa, warna bisa berarti pantulan tertentu dari cahaya yang dipengaruhi oleh pigmen yang terdapat di permukaan benda. Misalnya pencampuran pigmen magenta dan cyan dengan proporsi tepat dan disinari cahaya putih sempurna akan menghasilkan sensasi mirip warna merah. Setiap warna mampu memberikan kesan dan identitas tertentu sesuai kondisi sosial pengamatnya. Mi...

Filosofi pensil

Filosofi pensil Pensil adalah alat tulis dan lukis yang awalnya terbuat dari grafit murni. Penulisan dilakukan dengan menggoreskan grafit tersebut ke atas media. Namun grafit murni cenderung mudah patah, terlalu lembut, memberikan efek kotor saat media bergesekan dengan tangan, dan mengotori tangan saat dipegang. Pensil Butuh Penggerak Pensil bisa menulis apapun, bisa menggambar apapun, dia bisa menghasilkan karya yang hebat, karya yang indah, bahkan bisa membuat terkenal. Tapi perlu diketahui bahwa, pensil tidak bisa menghasilkan karya tanpa tangan penggerak. Layaknya seperti manusia, manusia tidak bisa bergerak, tidak bisa berkarya tanpa ada yang menggerakkan. Dan DIA lah ALLAH yang menggerakkan manusia, yang memberi ide, yang memberi kemampuan, memberi kekuatan, kesehatan dan nikmat yang sangat banyak sekali. Pensil Perlu Diraut             Pensil butuh berhenti untuk meneruskan kerjanya, ia butuh untuk diraut agar kem...

Filosofi jarum jam

Filosofi jarum jam Jam tangan atau Arloji adalah penunjuk waktu yang dipakai di pergelangan tangan manusia. Jam tangan pertama kali diperkenalkan pada abad ke-16. Pada saat itu semua jam tangan dan alat penunjuk waktu lainnya menggunakan mesin penggerak mekanik manual (hand-winding). Jam tangan tertua yang diketahui adalah jam tangan milik Ratu Inggris Elizabeth I yang dibuat oleh Robert Dudley pada tahun 1571. Dari abad 16 hingga awal abad 20, jam tangan hanya digunakan oleh wanita, sedangkan pria menggunakan jam saku Jarum jam yang terus berputar dan bisa kapan saja mati entah karena rusak ataupun kehabisan baterai, bahkan disaat-saat terakhir baterai jam pun tetap berusaha dan memaksakan kehendak untuk berputar, seperti yang bisa kita lihat sendiri saat jam mulai terlihat lelah, jarum jam yang semestinya berdetak ke kanan bisa berbelok arah menjadi berdetak ke kiri dan saat itu mulai lambatlah langkahnya. Hal tersebut juga mencerminkan kehidupan manusia yang setiap detiknya ak...

Melati

Melati Melati merupakan tanaman bunga hias berupa perdu berbatang tegak yang hidup menahun. Melati merupakan genus dari semak dan tanaman merambat dalam keluarga zaitun (Oleaceae). Terdiri dari sekitar 200 spesies tumbuhan asli daerah beriklim tropis dan hangat dari Eurasia, Australasia dan Oseania. Melati secara luas dibudidayakan untuk aroma khas bunga mereka. Di Indonesia, salah satu jenis melati dijadikan sebagai "puspa bangsa" atau simbol nasional yaitu melati putih (Jasminum sambac), karena bunga ini melambangkan kesucian dan kemurnian, serta dikaitkan dengan berbagai tradisi dari banyak suku di negara ini. Bunga melati adalah melati. Yang selalu berwarna putih, suci tak ternodai. Memiliki makna yang amat kuat bagi negara ini. Melati adalah melati, melati yang tak pernah berdusta dengan apa yang ditampilkannya. Yang tak memiliki warna lain dibalik warna putihnya juga tak pernah menyimpan warna lain untuk berbagai keadaannya baik panas, hujan, terik ataupun badai y...

Filosofi mendhoan

Filosofi mendhoan Kata mendoan dianggap berasal dari bahasa Banyumasan, mendo yang berarti setengah matang atau lembek. Mendoan berarti memasak dengan minyak panas yang banyak dengan cepat sehingga masakan tidak matang benar. Bahan makanan yang paling sering dibuat mendoan adalah tempe dan tahu. Mendoan tempe disajikan dalam keadaan panas disertai dengan cabe rawit atau sambal kecap. Mendoan tempe dapat dijadikan sebagai lauk makan ataupun makanan ringan untuk menemani minum teh atau kopi saat santai. Mendoan tempe mudah ditemui di warung-warung tradisional di wilayah eks karesidenan Banyumas dan Tegal. Untuk wilayah Banyumas, para pelancong membeli oleh-oleh mendoan tempe di daerah Sawangan, Purwokerto, yang merupakan pusat jajanan khas Purwokerto. Rasa yang "unik" membuat makanan ini menyebar hingga ke luar daerah Banyumas. Tempe Mendoan dapat ditemui di kota-kota besar Jawa Tengah, bahkan hingga ke Jakarta. Di kota-kota lain di Jawa Tengah seperti Semarang, Mendoan ...

Filosofi pembuatan tahu

Filosofi pembuatan tahu Tahu   adalah makanan yang dibuat dari endapan perasan   biji kedelai   yang mengalami koagulasi . Tahu telah mengalami indigenisasi di Indonesia sehingga muncul berbagai varian tahu serta panganan berbahan tahu. Tampilan luar tahu ada yang berwarna putih maupun kuning. Karena populernya, tahu menjadi bagian tak terpisahkan tempat makan berbagai tingkat sosial di Indonesia, bersama-sama dengan tempe. Di Kediri tahu kuning menjadi makanan khas. Tahu ini dikenal sebagai tahu takua. Tempat lain yang juga terasosiasi dengan tahu adalah Sumedang (tahu Sumedang). Pembuatan tahu adalah sebagai berikut: 1. Pencucian, untuk membersihkan dari debu, tanah, kerikil dan kotoran yang lain. 2. Pemanasan, dilakukan dengan uap panas yang dihasilkan tungku, untuk memasak dan melunakkan kedelai. 3. Penggilingan, untuk mengecilkan ukuran sehingga dapat dilakukan proses selanjutnya. 4. Penyaringan, untuk diambil sari kedelainya dan dipisahkan dari ampasny...

Filosofi air mata

Filosofi air mata Air mata adalah kelenjar yang diproduksi oleh proses lakrimasi (bahasa Inggris: lacrimation atau lachrymation; (dari bahasa Latin lacrima, artinya "air mata") untuk membersihkan dan melumasi mata. Kata lakrimasi juga dapat digunakan merujuk pada menangis. Emosi yang kuat juga dapat menyebabkan menangis, walaupun kembanyakan mamalia darat memiliki sistem lakrimasi untuk membiarkan mata mereka basah, manusia adalah mamalia satu-satunya yang memiliki emosi air mata. Kelenjar air mata secara langsung tidak akan pernah terlihat, begitu pula air matanya. Namun, yang membedakan air mata dan kelenjarnya adalah air mata itu sesekali akan dapat dengan jelas terlihat. Misalnya saat kita terlampau senang, maka tanpa disadari kita akan menangis. Begitu juga ketika kita sedang sedih, maka kita akan dengan segera menangis dan mengeluarkan air mata kita. Kita bisa melihat betapa pentingnya fungsi dari air mata itu sendiri. Ia bisa menenangkan di saat kita sedih, kita b...

Filosofi bersepeda

Filosofi bersepeda Sepeda adalah kendaraan beroda dua atau tiga, mempunyai setang, tempat duduk, dan sepasang pengayuh yang digerakkan kaki untuk menjalankannya. Saat sedang menanjak, janganlah terlalu bernafsu mencapai puncak atur nafas, atur tenaga, konstankan putaran supaya efektif mencapai puncak dan konsentrasi tetap ada untuk menghadapi turunan. Saat sedang menurun janganlah kaget hingga terlalu cepat menarik rem kamu akan terjungkal dan makin terpuruk. Ikuti alur jalannya, seimbangkan remnya, ambil momentum putarannya hingga saat kamu menanjak kamu tidak membuang tenaga. Bersepeda itu bukan masalah jumlah kilometer tapi lebih pada menikmati setiap kayuhan untuk mendapatkan tiap kilometer itu. Hidup menarik bukan karena jumlah umur, tapi bagaimana kita menikmati setiap detik untuk mendapatkan umur tersebut. Bersepeda juga bukan masalah sepeda atau komponen yang ada di dalamnya, tapi bagaimana menggunakan sepeda dan komponen tersebut untuk mendapatkan perjalanan yang menar...

Filosofi Telur

Filosofi Telur Telur   adalah salah satu bahan   makanan hewani   yang dikonsumsi selain   daging ,   ikan   dan   susu . Umumnya telur yang dikonsumsi berasal dari jenis-jenis   burung , seperti   ayam ,   bebek , dan   angsa , akan tetapi telur-telur yang lebih kecil seperti   telur ikan   kadang juga digunakan sebagai campuran dalam hidangan ( kaviar ). Selain itu dikonsumsi pula juga telur yang berukuran besar seperti telur burung unta ( Kasuari ) ataupun sedang, misalnya telur   penyu . Sebagian besar produk telur ayam ditujukan untuk dikonsumsi orang tidak disterilkan, mengingat   ayam petelur   yang menghasilkannya tidak didampingi oleh   ayam pejantan . Telur yang disterilkan dapat pula dipesan dan dimakan sebagaimana telur-telur yang tidak disterilkan, dengan sedikit perbedaan kandungan nutrisi. Telur yang disterilkan tidak akan mengandung   embrio   yang telah berkembang, sebaga...

Filosofi pohon kelapa

Filosofi pohon kelapa Kelapa (Cocos nucifera) adalah anggota tunggal dalam marga Cocos dari suku aren-arenan atau Arecaceae. Tumbuhan ini dimanfaatkan hampir semua bagiannya oleh manusia sehingga dianggap sebagai tumbuhan serbaguna, terutama bagi masyarakat pesisir. Kelapa juga adalah sebutan untuk buah yang dihasilkan tumbuhan ini. Tumbuhan ini diperkirakan berasal dari pesisir Samudera Hindia di sisi Asia, namun kini telah menyebar luas di seluruh pantai tropika dunia.Dalam filosofi Jawa, pohon kelapa ditandai memiliki karakter kuat, pemaaf (tidak pendendam), ramah (tidak sombong), suka mengalah, dan kaya manfaat. Kuat adalah sifat yang erat melekat pada fisik pohon ini karena postur pohon yang tinggi, gagah, tegak, teguh, besar, keras, dan ditunjang oleh kekuatan akarnya yang mencengkeram tanah. Perlambang yang bisa dicermati dari karakter fisik ini adalah kuatnya keimanan serta keteguhan jati seseorang dalam menjalani hidupnya agar selalu berpegang pada syariat agama yang di...

Filosofi Padi

Filosofi Padi Padi   (bahasa latin:   Oryza sativa   L.) merupakan salah satu   tanaman   budidaya terpenting dalam   peradaban . Meskipun terutama mengacu pada jenis tanaman budidaya, padi juga digunakan untuk mengacu pada beberapa jenis dari marga (genus) yang sama, yang biasa disebut sebagai   padi liar . Padi diduga berasal dari   India   atau   Indocina   dan masuk ke Indonesia dibawa oleh nenek moyang yang migrasi dari daratan Asia sekitar 1500 SM. Padi termasuk dalam suku padi-padian atau poaceae. Terna semusim,berakar serabut,batang sangat pendek,struktur serupa batang terbentuk dari rangkaian pelepah daun yang saling menopang daun sempurna dengan pelepah tegak,daun berbentuk lanset,warna hijau muda hingga hijau tua,berurat daun sejajar,tertutupi oleh rambut yang pendek dan jarang,bagian bunga tersusun majemuk,tipe malai bercabang,satuan bunga disebut floret yang terletak pada satu spikelet yang duduk pada panikula,ti...

Filosofi ketupat

Filosofi ketupat Ketupat atau kupat adalah hidangan khas Asia Tenggara maritim berbahan dasar beras yang dibungkus dengan pembungkus terbuat dari anyaman daun kelapa (janur) yang masih muda. Ketupat paling banyak ditemui pada saat perayaan Lebaran, ketika umat Islam merayakan berakhirnya bulan puasa. Makanan khas yang menggunakan ketupat, antara lain kupat tahu (Sunda), katupat kandangan (Banjar), Grabag (kabupaten Magelang), kupat glabet (Kota Tegal), coto makassar (dari Makassar, ketupat dinamakan Katupa), lotek, serta gado-gado yang dapat dihidangkan dengan ketupat atau lontong. Ketupat juga dapat dihidangkan untuk menyertai satai, meskipun lontong lebih umum. Selain di Indonesia, ketupat juga dijumpai di Malaysia, Brunei, dan Singapura. Di Filipina juga dijumpai bugnoy yang mirip ketupat namun dengan pola anyaman berbeda. Ada dua bentuk utama ketupat yaitu kepal bersudut 7 (lebih umum) dan jajaran genjang bersudut 6. Masing-masing bentuk memiliki alur anyaman yang berbeda. U...

Filosofi buah kurma

Filosofi buah kurma Kurma , (Arab: تمر‎, Tamr; nama latin Phoenix dactylifera) adalah tanaman palma (Arecaceae) dalam genus Phoenix, buahnya dapat dimakan. Walaupun tempat asalnya tidak diketahui karena telah sejak lama dibudidayakan, kemungkinan tanaman ini berasal dari tanah sekitar Teluk Persia. Pohonnya berukuran sedang dengan tinggi sekitar 15-25 m, tumbuh secara tunggal atau membentuk rumpun pada sejumlah batang dari sebuah sistem akar tunggal. Daunnya memiliki panjang 3-5 m, dengan duri pada tangkai daun, menyirip dan mempunyai sekitar 150 pucuk daun muda; daun mudanya berukuran dengan panjang 30 cm dan lebar 2 cm. Rentangan penuh mahkotanya berkisar dari 6-10 m. Buah kurma berasal dari Arab. Warnanya hitam, bentuknya bulat dengan kulit keriput, dan rasanya manis. Buah kurma memiliki filosofi 'meskipun sudah keriput (tua dan menghitam (buruk rupa) tetapi masih memiliki manfaat (rasa manis dan khasiat)'. Artinya, orang itu bila sudah berumur akan tidak lagi emnarik...

Filosofi air

Filosofi air air merupakan senyawa kimia yang sangat penting bagi kehidupan di bumi. Air tidak dapat digantikan oleh senyawa lainnya, tanpa air maka kehidupan tidak berlangsung dengan baik, tanpa air maka senyawa yang ada di dalam tubuh tidak dapat berfungsi sebagaimana mestinya.  Air tidak pernah sekalipun berpikir untuk berbalik arah. Air tidak pernah mundur hanya karena ada penghalang di depan. Kita dapat  belajar dari air yang mengalir. Anda harus maju dan tidak berpikir untuk mundur saat ada rintangan di depan. Jika Anda menemui rintangan, ambillah jalan lain untuk melewatinya, bukannya mundur, seperti air yang melewati sisi kiri dan kanan batu. Air tidak pernah mundur, Anda pun juga jangan mau kalah dengan air. Air juga tak gentar meski sudah berada di tepi jurang dari air terjun. Ia akan terus mengalir dan jatuh ke bawah dan kemudian mengalir lagi ke depan. Begitu juga, ketika Anda menemui sesuatu yang membuat Anda gentar, Anda harus berani menghadapinya daripad...

Wen

Wen Wen adalah seni damai yang berkaitan dengan musik, seni lukis, puisi , rangkaian budaya dalam bentuknya yang estetis . Sebi bagi konfusisus berguna bagi perubahan moral sosial jadi seni di letakkan sebagai model . Pikiran akan di gugah oleh syair diterima dari musik, nyanyian kepahlawanan akan merangsang pikiran, ia akan mendorong mawas diri , ia akan medorong seni kepekaan . Ia membantu mendamaikan rasa dendam, ia menanamkan tugas untuk melayani ayahnya dan pangerannya sendiri. Wen ini kemduian menjadi dasar bagi model kemuliaan neara dalam hubungannya dengan negara lain . Wen menjadi dasar pembangunan peradaban . Bagi konfusisu kemenangan akhir suatu negara ditentukan bukan oleh kekuatan persenjataan namun oleh negara yang memenangkan wen. Wen tertinggi adalah peradaban tertinggi, yaitu negara yang memeiliki kesenian paling halus, filsafat yang paling mulia, ysiar yang paling hebat dan membuktikan lewat parealisasi bahwa watak moral dari suatu ligungan itulah yang memberik...

Socratesiasi: berfilsafat dari kehidupan sehari-hari

Socratesiasi: berfilsafat dari kehidupan sehari-hari Dalam dialog socrates , setiap jawaban memunculkan pertanyaan, sedang dalam dialog resmi ilmiah setipa pertanyaan menghasilkan jawaban . Dari socrates kita menemukan suatu cara berfilsafat yang mudah kita lakukan, socrates menjadikan kehidupan sehari-hari sebagai tujuan dan dasar dalam berfilsafat . Tidak ada istilah ruwet dalam berfilsafat ala socrates . Alasan pertama, semua orang memiliki dunia kehidupannya, dunia kehidupan ini belum tentu telah dijalani dengan baik sehingga menghasilkan kebahagiaan yang tulus, bisa saja dunia kehidupan itu dilakukan dengan terpaksa atau menuruti kehidupan orang kebanyakan , dengan merunut pada kebiasaan awam semisal itu bisa dipastikan tidak dapat menghasilkan kebahagiaan inti dialog adalah melahirkan kesadaran hidup baik dari diri sendiri dan kawan bicara , bagaimana orang harus hidup merupakan urusan semua orang karena itu dialog merupakan tujuan yang baik bagi siapapun. Alasan kedua...

Socrates dianggap filsuf sejati

Socrates dianggap filsuf sejati Dialog merupakan cara yang ditempuh socrates . Ia berjalan-jalan ke seluruh pelosok kota, ke tengah pasar dan segala tempat keramaian untuk megobrol dengan banyak orang . Socrates mengajak semua orang untuk membicarakan kehidupannya . Socrates di anggap sebagai filsuf sejati, ia rela di hukum mati ketimbang berhenti untuk berfilsafat , inilah alasan utamanya . Dalam the gay science nietzsche menulis pujian untuk socrates. “saya memuji keberanian dan kebijaksanaan socrates dalam semua hal yang ia lakukan , yang ia katakan dan yang tidak ia katakan .. Socrates adalah orang yang berhenti jenius , yang suaranya mampu menyentuh kedalaman jiwa setiap orang yang mengajar untuk mendengarkan, yang menghaluskan jiwa yang kasar dan membiarkan kekayaan yang terlupakan dan tersembunyi, tetesan kebaikan yang karena sentuhannya setiap orang dipercaya bukan karena menemukan rahmat maupun kekaguman , bukan karena diberkati dan ditekan oleh kebaikan orang lain, tet...

Penyatuan seluruh benda

 <script async src="//pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js"></script> <script>   (adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({     google_ad_client: "ca-pub-7778601764325835",     enable_page_level_ads: true   }); </script> Penyatuan seluruh benda Apa yang dimaksudkan oleh jiwa sebagai sesuatu adalah persatuan realitas dari seluruh benda, segala yang agung adalag termasuk keseluruhan. Realitas dunia dalam pandangan dunia timur diyakini terlepas dari konsepsi latar belakang geografis, historis dan budaya. Realitas semacam ini didapatkan melalui pengalaman mistik, sehingga realutas indrawi trelewatu dan dialami oleh kesadaran dalam pernyatuan dan interelasi yang saling mengadakan . Dengan demikian realitas ini diyakini sebagai suatu kesatuan dasar , semua benda dianggap sebagai bagian yang saling tergantung dan tak dapat dipisahkan dari keseluruhan kosmis . Jika dilihat secara terbalik dapat ...